AGUSTA, ARDHI BAYU (2012) PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) NEGERI 4 CEPIRING. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.
Abstract
Masih banyak lembaga pendidikan yang melakukan proses pengolahan data dan penyebaran informasi secara non-komputerisasi. Proses pengolahan data dengan cara tersebut menimbulkan banyak permasalahan karena informasi yang dihasilkan tidak terintegrasi sehingga tidak mampu menghasilkan informasi akademik secara cepat, tepat dan akurat. Laporan tugas akhir ini dibuat menggunakan metode penelitian SDLC (System Development Life Cycle) dengan pendekatan sistem Waterfall Approach yang menggunakan beberapa tahapan dalam pengembangan sistem diantaranya perancangan, analisis, desain dan implementasi. Sistem Informasi Akademik yang telah dirancang kini sudah bisa menangani masalah yang timbul pada SMP N 4 Cepiring seperti pengolahan data murid, data guru, data kelas, data absensi, materi pelajaran dan jadwal pelajaran secara online sehingga user bisa menggunakan fasilitas tersebut dimana saja dan kapan saja
Actions (login required)