ANDRE, PURNOMO (2012) Aplikasi Letter Of Credit. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.
| PDF Download (3562b) | Preview |
Abstract
PT. Mega Artha Perkasa adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang produksi obat nyamuk bakar. Perusahaan ini terletak di Kawasan Industri Mekar Jaya, Jln. Karet Raya No. 168, Sepatan Tangerang. Perusahaan ini baru berdiri sekitar 5 tahun yang lalu. Semua hasil produksi di eksport ke luar negeri, seperti Karachi, Pakistan, serta Ghana. Sistem pembayaran pada perusahaan ini ada 2 cara, yaitu melalui TT (Telegraphic Transfer) untuk pembayaran DP dan melalui L/C (Letter of Credit) untuk cicilan dari bank. Karena penjualan yang banyak menyebabkan perusahaan ini merasa kesulitan untuk melakukan penghitungan laporan piutang dagang. Metodologi yang digunakan dalam aplikasi ini adalah waterfall.Dengan aplikasi ini diharapkan dapat mempermudah pihak perusahaan dan customer dalam memperoleh laporan piutang dagang Kata Kunci : Aplikasi Balanced Statement, Down Payment, Letter of Credit, Waterfall dan PT. Mega Artha Perkasa.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | T Technology > Teknik Informatika Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer |
Depositing User: | Psi Udinus |
Date Deposited: | 10 Oct 2014 16:50 |
Last Modified: | 18 Nov 2014 22:22 |
URI: | http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/11023 |
Actions (login required)
View Item |