UDiNus Repository

SISTEM PENDETEKSI PENYAKIT PADA TUBUH MANUSIA MELALUI TITIK AKUPUNTUR PADA TELAPAK TANGAN

AKHMAD, KHANIF (2012) SISTEM PENDETEKSI PENYAKIT PADA TUBUH MANUSIA MELALUI TITIK AKUPUNTUR PADA TELAPAK TANGAN. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (3516b) | Preview

    Abstract

    Keadaan lingkungan sekitar manusia yang semakin banyak polusi, pola makan yang salah dan gaya hidup yang keliru menjadi penyebab mudahnya manusia mengalami gangguan kesehatan yang kadang tidak tersadarinya. Sebenarnya Allah SWT telah menganugerahkan telapak tangan sebagai suatu indikator bagi kondisi organ-organ pada tubuh kita. Pada penelitian ini akan dibuat suatu sistem informasi yang dapat mengidentifikasi penyakit pada tubuh berdasarkan titik refleksi pada telapak tangan. Dimana langkahnya adalah dengan menentukan salah satu titik pada telapak tangan yang berkaitan dengan organ-organ pada tubuh kita, dengan demikian akan diketahui gejala penyakit yang mungkin diderita dan alternatif pengobatannya. Dan juga akan menghasilkan keluaran berupa informasi bagi orang yang dideteksi penyakit tertentu melalui titik akupuntur pada telapak tangannya.

    Item Type: Article
    Subjects: T Technology > Teknik Informatika
    Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
    Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 10 Oct 2014 17:05
    Last Modified: 18 Nov 2014 14:49
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/11514

    Actions (login required)

    View Item