UDiNus Repository

PENJUALAN BUKU ON LINE BERBASIS WEB PADA PT. RIZKI PUTRA PEKALONGAN

DIMAS, SANTOSO TEGUH (2012) PENJUALAN BUKU ON LINE BERBASIS WEB PADA PT. RIZKI PUTRA PEKALONGAN. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (4Kb) | Preview

    Abstract

    Didalam era globalisasi seperti sekarang ini, PT.Rizky Putra Pekalongan ingin memperbaruhi konsep sistem penjulannya dimana sistem penjualan yang dahulu sangat bergantung pada pertemuan langsung antara penjual dan pembeli dan juga produk yang dihasilkan kurang diketahui banyak orang sehingga tingkat penjualannya tidak begitu maksimal dan juga dibutuhkan banyak modal karena untuk pengadaan toko dan penjaga toko.Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, kepustakaan dan observasi. Wawancara dilakukan dengan pihak-pihak yang terkait, sedangkan study kepustakaan dilakukan dengan penelitian kepustakaan yang relevan dengan masalah tersebut. Metode pengembangan system yang digunakan adalah SDLC ( System Development Life Cycle ) yang meliputi tahap perencanaan, analisis sistem, desain sistem, dan implementasi sistem. Sedangkan untuk metode perancangan dan desain sistem menggunakan context diagram, data flow diagram, entity relationship diagram, normalisasi, data dictionary, desain database dan desain input-output.Dari penelitian tersebut dihasilkan perangkat lunak yang dapat digunakan atau diimplementasikan oleh pemilik perusahaan sebagai aplikasi informasi di internet dengan efektif, efesien dan mengurangi biaya produksi, juga mengurangi pengeluaran perusahaan karena tidak membutuhkan toko dan penjaga toko serta meningkatkan penjualan dan penginformasian buku jauh lebih luas ruang lingkupnya dari sebelumnya.

    Item Type: Article
    Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
    Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 10 Oct 2014 17:08
    Last Modified: 18 Nov 2014 11:51
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/11653

    Actions (login required)

    View Item