UDiNus Repository

PERANCANGAN MOBILE GAME UNTUK PEMBELAJARAN PENGENALAN HURUF BAGI ANAK USIA TAMAN KANAK-KANAK

RAHADIAN, KHARISMA HARDA (2013) PERANCANGAN MOBILE GAME UNTUK PEMBELAJARAN PENGENALAN HURUF BAGI ANAK USIA TAMAN KANAK-KANAK. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (311Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3931b) | Preview

      Abstract

      Game pada era modernisasi ini telah merajai hampir pada pangsa pasar terutama pada anak-anak. Game edukasi merupakan salah satu alternatif untuk mengatasi presepsi yang salah mengenai game pada umumnya. Perkembangan teknologi yang semakin maju menjadikan banyaknya pilihan pada game edukasi. Mulai dari yang ada pada aplikasi komputer, laptop hingga mobile phone. Macamnya pun beragam, seperti puzzle, mencocokkan, menggabungkan, dan lain sebagainya. Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengenalkan huruf dengan metode pembelajaran baru pada anak-anak di kelas Taman Kanak-Kanak dengan menggunakan mobile ponsel. Para orang tua pun dituntut untuk tetap mengawasi game yang di mainkan pada anak-anak. Pengembangan game edukasi ini digunakan untuk menambah pengetahuan anak-anak TK dengan belajar sambil bermain. Mengunjungi anak-anak di Taman Kanak-Kanak sembari mengenalkan game edukasi merupakan metode yang digunakan untuk mengenalkan huruf secara langsung. Dengan adanya game edukasi mengenal huruf dengan bantuan gambar hewan diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan anak-anak di Taman Kanak-Kanak. Hal-hal yang telah dilakukan dan apa yang belum dilakukan pada pengembangan game edukasi ini akan dibahas dan diulas pada bagian akhir laporan ini.

      Item Type: Article
      Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika - D3
      Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 10 Oct 2014 17:32
      Last Modified: 17 Nov 2014 03:22
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/12481

      Actions (login required)

      View Item