DEDDY, SETYAWAN (2014) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK BUKU ALAMAT BERBASIS ANDROID. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.
| PDF Download (584Kb) | Preview | |
| PDF Download (4045b) | Preview |
Abstract
Sistem Informasi Georafis atau Georaphic Information Sistem merupakan suatu sistem informasi yang berbasis komputer, dirancang untuk bekerja dengan menggunakan data yang memiliki informasi spasial (bereferensi keruangan). Kemampuan otak manusia tentu saja tidak dapat menyimpan atau mengingat semua data, khususnya alamat atau tempat tinggal seseorang. Oleh karena itu diperlukan suatu media yang bisa digunakan sebagai penyimpanan data alamat tempat tinggal dan menampilkannya kedalam bentuk peta digital agar dapat membantu kita menemukan informasi tempat tinggal. Masalah dalam penelitian ini adalah, bagaimana merancang dan membangun aplikasi yang dapat menyimpan alamat serta koordinat latitude dan longitude kemudian menampilkannya pada smartphone dengan system operasi android dan pengguna bisa mencari rute terdekat dan database yang digunakan adalah database sqlite. Dalam penelitian ini ada beberapa tahap antara lain, melakukan analisis perancangan dan mengimplementasikan perangkat lunak system informasi goegrafis address book maka dapat disimpulkan bahwa perangkat lunak ini dapat membantu kita melakukan penyimpanan alamat dan lokasi teman dalam bentuk peta digital yang dapat dijalankan menggunakan smartphone dengan system operasi android. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan penelusuran rute atau petunjuk jalan mana yang harus dilalui untuk mencapai lokasi rumah teman yang akan dituju.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | T Technology > Teknik Informatika Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer |
Depositing User: | Psi Udinus |
Date Deposited: | 10 Oct 2014 17:53 |
Last Modified: | 16 Nov 2014 07:03 |
URI: | http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/13132 |
Actions (login required)
View Item |