UDiNus Repository

Analisis Tata Kelola IT Berdasarkan Domain Delivery and Support 5 (DS 5) Untuk Memastikan Keamanan Sistem Menggunakan Framework Cobit 4.1 Pada Universitas Dian Nuswantoro Semarang

EKA, MAHARDHIKA (2014) Analisis Tata Kelola IT Berdasarkan Domain Delivery and Support 5 (DS 5) Untuk Memastikan Keamanan Sistem Menggunakan Framework Cobit 4.1 Pada Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (294Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3862b) | Preview

      Abstract

      Oleh karena penyelenggaraan aktivitas pendidikan tidak dapat lepas dari TI perlu diperhatikan pula tingkat keamanannya. Keamanan TI adalah hal yang paling krusial atau penting. Tingkat keamanan data yang ada di dalam sistem adalah harta paling penting. Pada penelitian ini dilakukan analisis terhadap tata kelola proses untuk memastikan keamanan sistem (DS 5) menggunakan framework COBIT 4.1. Data diperoleh dengan mengumpulkan data secara studi dokumen, wawancara dan kuisioner. Berdasarkan perhitungan maturity level, Udinus berada pada level 2.03 yakni Repeatable but Intuitive. Pada level tersebut praktek memastikan keamanan sistem telah bermunculan hanya tingkat insiden masih tinggi dan terulang karena belum dilakukan secara berkelanjutan dan tidak ada dokumen prosedur. Rekomendasi perbaikan telah diberikan dengan memanfaatkan 6 atribut maturity level pada level 3 (defined process) dan sesuai dengan control objective proses untuk memastikan keamanan sistem (DS 5).

      Item Type: Article
      Subjects: T Technology > Teknik Informatika
      Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
      Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 10 Oct 2014 17:54
      Last Modified: 16 Nov 2014 05:52
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/13163

      Actions (login required)

      View Item