UDiNus Repository

Rancang Bangun Sistem Informasi E-Commerce Pada Toko Batik Ender Pekalongan

MAKSUM, SYAHPUTRA HADI (2014) Rancang Bangun Sistem Informasi E-Commerce Pada Toko Batik Ender Pekalongan. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (552Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3612b) | Preview

      Abstract

      Perkembangan dan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini sangat mempengaruhi semua pekerjaan agar dituntut untuk dapat menyelesaikan permasalahan dengan cepat, tepat, dan akurat serta dapat menghasilkan suatu hasil yang baik dan berkualitas. Berdasarkan pada permasalahan-permasalahan di atas, maka diperlukan sebuah aplikasi e-commerce yang menyediakan fasilitas-fasilitas seperti: katalog produk yang berisi gambar dan informasi produk, dan konsumen dapat mengetahui informasi proses pemesanan batik, serta dapat membuat laporan transaksi penjualan perbulan. Sehingga aplikasi ini diharapkan akan dapat membantu pihak Toko Batik Ender Pekalongan untuk mempromosikan produknya dan membuat laporan transaksi penjualan perbulan. Mengingat adanya permasalahan yang ditimbulkan oleh sistem lama maka penulis menuangkan ide tersebut untuk dijadikan sebuah penelitian dengan Judul: “Rancang Bangun Sistem Informasi E-Commerce Pada Toko Batik Ender Pekalongan” serta mencoba memberikan masukan bagi Toko Batik Ender Pekalongan berupa pembuatan sistem baru dengan menggunakan aplikasi E-Commerce.

      Item Type: Article
      Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
      Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 10 Oct 2014 18:02
      Last Modified: 15 Nov 2014 20:56
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/13412

      Actions (login required)

      View Item