UDiNus Repository

Performance Kinerja Keuangan pada Sektor Tekstil dan Garment yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014

DANIA, SUNARDI YUNITASARI (2016) Performance Kinerja Keuangan pada Sektor Tekstil dan Garment yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014. Skripsi,Fakultas Ekonomi & Bisnis.

[img]
Preview
PDF
Download (3316b) | Preview

    Abstract

    Kinerja keuangan adalah salah satu alat ukur yang dapat digunakan untuk menggambarkan suatu kondisi keuangan perusahaan. Laporan keuangan untuk menggambarkan data keuangan pada laporan periode tertentu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat pertumbuhan kinerja perusahaan, mengetahui nilai rata-rata semua rasio, mengetahui nilai terendah dan tertinggi dari semua rasio. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif kuantitatif dengan menggunakan rasio likuiditas, aktivitas dan solvabilitas. Penelitian ini menggunakan perusahaan tekstil dan garment periode 2010-2014 sebagai objek penelitiannya. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata industri dengan rata-rata semua perusahaan dalam keadaan baik.

    Item Type: Article
    Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
    Ilmu Sosial > Akuntansi
    Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 22 Mar 2016 15:08
    Last Modified: 22 Mar 2016 15:08
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/18036

    Actions (login required)

    View Item