UDiNus Repository

ANALISA ALGORITMA KRIPTOGRAFI RC6 PADA CITRA DIGITAL JPEG

IKHSAN, AUDISTYA ARYAN (2016) ANALISA ALGORITMA KRIPTOGRAFI RC6 PADA CITRA DIGITAL JPEG. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (3759b) | Preview

    Abstract

    Sebuah informasi memiliki banyak data yang umumnya hanya ditujukan bagi segolongan tertentu. Sangat penting untuk mencegahnya jatuh kepada pihak-pihak lain yang tidak berkepentingan. Kriptografi dapat digunakan untuk mengamankan informasi yang ada pada subjek pengiriman. Pengamanan terhadap gambar yang memuat informasi penting didalamnya akan mempersulit para pencari informasi secara ilegal dengan melakukan hacking ketika sistem sedang melakukan pengiriman. Metode yang digunakan dengan menggunakan salah satu algoritma ilmu kriptografi, yaitu algoritma RC6. Algoritma RC6 adalah suatu algoritma block chiper yang menggunakan kunci simetri, dikenal dengan kesederhanaannya juga variasi panjang kunci yang dapat digunakan untuk melakukan enkripsi maupun dekripsi. Variasi kunci yang digunakan, seperti huruf kecil, huruf besar, angka, simbol, dan spasi sangat mempengaruhi tingkat keamanan dari algoritma RC6. Ditunjukan dengan hasil dari nilai Avanlanche Effect 49,65% menjadikan algoritma RC6 adalah algoritma yang sangat kuat dan memiliki performa yang sangat baik, dan tidak memiliki kunci lemah maupun kunci setengah lemah.

    Item Type: Article
    Subjects: T Technology > Teknik Informatika
    Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
    Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 22 Sep 2016 14:38
    Last Modified: 22 Sep 2016 14:38
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/19828

    Actions (login required)

    View Item