UDiNus Repository

SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE PADA TOKO NAPH FASHION BERBASIS WEBSITE

LIA, ANGGRAENI (2016) SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE PADA TOKO NAPH FASHION BERBASIS WEBSITE. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (3769b) | Preview

    Abstract

    Toko Naph Fashion marupakan toko kecil yang bergerak dibidang fashion contohnya pakaian, sepatu, jilbab. Dalam melakukan kegiatan penjualan di Naph Fashion masih belum menggunakan sistem E-Commerce dalam memasarkan barangnya. Toko Naph Fashion ini masih menggunakan sistem manual yang masih sederhana seperti konsumen membeli barang dengan mengunjungi toko secara langsung, sehingga memunculkan kendala sangat kecil pemasaran ruang lingkup produk, promosi yang sangat kurang maksimal, dan penjualan omset yang menyebabkan penjualan kurang maksimal. Disisi lain konsumen mengalami kendala dalam memperoleh informasi stok barang yang masih tersedia, deskripsi barang, harga barang, oleh karena itu dalam melihat informasi maka konsumen harus datang ke toko Naph Fashion untuk mengetahui secara rinci informasi detail barang. Hal ini dapat menyita banyak waktu yang dibutuhkan konsumen dalam mendapatkan sistem informasi penjualan pada toko Naph Fashion berbasis web, sehingga dapat memperluas pemasaran barang, mengecek stok barang, meningkatkan penjualan serta mempermudah transaksi penjualan. Dengan adanya sistem ini penjualan berbasis web, transaksi penjualan, mengecek stok barang menjadi lebih mudah.

    Item Type: Article
    Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika - D3
    Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 22 Sep 2016 14:40
    Last Modified: 22 Sep 2016 14:40
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/19997

    Actions (login required)

    View Item