UDiNus Repository

Rancang Bangun Sistem Informasi Inventaris Barang Logistik di PT. TVKU Semarang

PRASETYA, BAGASWARA (2017) Rancang Bangun Sistem Informasi Inventaris Barang Logistik di PT. TVKU Semarang. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (3685b) | Preview

    Abstract

    PT. Televisi Kampus Udinus (TVKU) Semarang merupakan salah satu perusahan stasiun televise yang berkembang di kota Semarang. Salah satu sistem yang di butuhkan oleh PT. Televisi Kampus Udinus (TVKU) Semarang adalah Sistem Inventaris Barang pada Logistik. Pada sistem inventaris yang ada pada perusahaan masih bersifat manual dengan menggunakan MS. Office yang menggunakan MS. Exel. Sistem inventaris ini mengacu pada kegiatan peminjaman dan pengembalian barang pada logistic TVKU. Penelitian ini bertujuan untuk merancang bangun Inventaris barang menggunakan metode prototype. Alur penelitian yang digunakan adalah identifikasi masalah, analisis masalah, analisis kebutuhan, perancangan, implementasi aplikasi, serta pengujian. Pemodelan sistem menggunakan Unifield Modeling Language (UML). Bahasa pemrogrman yang digunakan adalah PHP Framework CodeIgniter database MySQL. Sistem inventaris ini meliputi data barang, data anggota dan data peminjaman pengembalian barang. Penelitian ini Dengan sistem inventaris ini diharapkan dapat membantu proses pengolahan inventaris pada logistic yang menggunakan computer sebagai alat bantu utama dengan baik dan tepat waktu.

    Item Type: Article
    Subjects: T Technology > Teknik Informatika
    Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
    Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 13 Dec 2017 17:19
    Last Modified: 13 Dec 2017 17:19
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/23551

    Actions (login required)

    View Item