KHOERUR, ROZIKIN (2013) TINJAUAN KEERGONOMISAN RUANG FILING RAWAT INAP DI RSUD KOTA SEMARANG. Skripsi,Fakultas Kesehatan.
| PDF Download (152Kb) | Preview | |
| PDF Download (4Kb) | Preview |
Abstract
Di RSUD Kota Semarang dimana pada desain rak yang terlalu tinggi dapat menimbulkan kecelakaan kerja,jarak antar rak yang sempit mengakibatkan petugas harus bergantian untuk mengambil dan dan mengembalikan DRM serta suhu yang terlalu lembab menyebabkan kerusakan DRM. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keergonomisan ruang filing rawat inap RSUD Kota semarang. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan metode observasi dan wawancara serta pendekatan cross sectional. Populasi dari penelitian ini adalah keergonomisan ruang filing yang kemudian akan ditarik suatu kesimpulan. Berdasarkan dari hasil pengamatan didapatkan hasil bahwa desain rak file dibandingkan dengan antropometri petugas tidak sesuai karena tinggi rak file masih terlalu tinggi untuk jangkauan tangan keatas yang dapat menyebabkan kecelakaan kerja, jarak antar rak tidak sesuai dengan 2 lebar bahu petugas karena tidak dimungkinkan dua petugas masuk dalam satu gang secara bersamaan. Dimensi DRM disimpan secara landscape kesamping, maka penilainya belum ergonomis karena lebar sub rak melebihi panjang DRM, sedangkan suhu 250c - 290c, dan kelembapan 45% -75% sehingga belum sesuai karena apabila terlalu lembap maka DRM akan lapuk dan cepat rusak. Untuk keergonomisan ruang filling sebaiknya section paling atas di hilangkan demi kenyamanan dan keamanan petugas dalam mengambil dan mengembalikan DRM.Dan merubah cara peletakan DRM dengan cara portrait kesamping supaya DRM akan tersimpan secara rapi dan tidak menyebabkan kerusakan fisik DRM. Dan penambahan sarana AC pada ruang filing yang di nyalakan selama 24 jam untuk menstabilkan suhu di ruangan.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Kesehatan > Rekam Medis dan Informatika Kesehatan Kesehatan > Rekam Medis dan Informatika Kesehatan |
Divisions: | Fakultas Kesehatan |
Depositing User: | Psi Udinus |
Date Deposited: | 07 Oct 2014 13:57 |
Last Modified: | 21 Nov 2014 05:01 |
URI: | http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/6603 |
Actions (login required)
View Item |