REVA, DZULASYARI (2014) PENGGUNAAN SHUUJOSHI WA, NO, DAN KASHIRA SEBAGAI PENANDA JOSEIGO DALAM CERPEN KOROSHIYA DESU NOYO KARYA HOSHI SHINICHI. Skripsi,Fakultas Ilmu Budaya.
| PDF Download (333Kb) | Preview | |
| PDF Download (3730b) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Reva Dzulasyari. 2014. Penggunaan Shuujoshi wa, no, dan kashira sebagai Penanda Joseigo dalam cerpen Koroshiya Desu Noyo karya Hoshi Shin’ichi. Program Studi Sastra Jepang, Universitas Dian Nuswantoro. Semarang. Pembimbing: Diah Soelityowati. Kata Kunci: Joseigo, sosiolinguistik Skripsi ini merupakan penelitian yang menggunakan metode kualitatif deskriptif analisis yang bertujuan untuk mendeskripsikan penggunaan joseigo dalam cerpen Koroshiya desu noyo dari segi sosiolinguistik. Manfaat dari penelitian ini adalah memperdalam penggunaan joseigo. Data yang ada diklasifikasikan menurut teori Takashi Masaoka dan Yukinori Takubo (1993) dalam bukunya Kiso Nihongo Bunpou. Dari data yang didapat dalam percakapan yang ada pada cerpen koroshiya desu noyo penggunaan joseigo adalah shuujoshi wa yang berarti mengungkapkan perasaan ke orang lain. Shuujoshi no untuk memperhalus pernyataan dan shuujoshi no yang menunjukkan kalimat tanya. Shuujoshi kashira digunakan untuk menunjukkan ketidakpastian.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Budaya > Bahasa Jepang Z Literatur, Sastra > Bahasa Jepang |
Divisions: | Fakultas Ilmu Budaya |
Depositing User: | Psi Udinus |
Date Deposited: | 07 Oct 2014 16:22 |
Last Modified: | 20 Nov 2014 05:07 |
URI: | http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/8302 |
Actions (login required)
View Item |