UDiNus Repository

Pengaruh Mekanisme Corporate Governance terhadap Manajemen Laba (Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2009-2010)

NUNING, MERANTIA (2012) Pengaruh Mekanisme Corporate Governance terhadap Manajemen Laba (Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2009-2010). Skripsi,Fakultas Ekonomi & Bisnis.

[img]
Preview
PDF
Download (3511b) | Preview

    Abstract

    Penelitian ini bertujuan untuk menguji empiris pengaruh mekanisme corporate governance terhadap manajemen laba pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Mekanisme corporate governance yang digunakan dalam penelitian ini adalah proporsi komisaris independen, ukuran komisaris, dan keberadaan komite audit. Manajemen laba dideteksi dengan discretionary accruals. Berdasarkan metode purposive sampling, sampel yang diperoleh sebanyak 135 perusahaan. Analisis hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regeresi berganda dan sebelum uji hipotesis telah dilakukan uji asumsi klasik. Dari hasil pengujian secara parsial diperoleh hasil bahwa hanya 1 dari 3 mekanisme corporate governance yang berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba, yaitu komite audit berpengaruh terhadap manajemen laba. Pengujian secara simultan menyimpulkan bahwa proporsi komisaris independen, ukuran dewan komisaris, dan keberadaan komite audit secara bersama-sama mempengaruhi manajemen laba. Kata kunci: good corporate governance, manajemen laba.

    Item Type: Article
    Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
    Ilmu Sosial > Akuntansi
    Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 07 Oct 2014 16:44
    Last Modified: 20 Nov 2014 03:35
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/8389

    Actions (login required)

    View Item