SANTI, MAWARNI (2012) Rancang Bangun Pengiriman SMS Broadcast Berbasis Web pada Club Koi Semarang. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.
| PDF Download (3684b) | Preview |
Abstract
Website Semarang Koi Club merupakan pusat informasi perkembangan dunia per-koi-an di Semarang. Website ini menjadi trend-setter dalam pengembangan ikan koi baik secara fisik maupun teknis. Berita-berita yang disajikan dalam website bisa memberikan informasi melalui ponsel dari masing-masing member Semarang Koi Club. Dalam hal ini, dibutuhkan software yang bisa menyebarkan pesan singkat ke beberapa nomor ponsel atau biasa disebut SMS Broadcast. Pada aplikasi ini bisa membantu admin Semarang Koi Club untuk menyebarkan langsung informasi terbaru tentang per-koi-an. Dengan begitu, member Semarang Koi Club bisa mendapatkan informasi melalui ponsel masing-masing tanpa harus membuka website terlebih dahulu. Setelah member mendapat informasi dari ponsel, untuk memastikan berita tersebut bisa membuka halaman resmi dari Semarang Koi Club. Aplikasi SMS Broadcast sangat menguntukan bagi admin maupun member dari SKC. Karena hampir setiap lapisan masyarakat, khususnya member SKC mempunyai ponsel sebagai alat komunikasi. Pada SMS Broadcast ini bisa ditambah beberapa sistem untuk mengirimkan sms remainder guna mengingatkan jadwal kegiatan yang akan diselenggarakan para pecinta Koi.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | T Technology > Teknik Informatika Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Ilmu Komputer |
Depositing User: | Psi Udinus |
Date Deposited: | 10 Oct 2014 16:50 |
Last Modified: | 18 Nov 2014 22:29 |
URI: | http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/11015 |
Actions (login required)
View Item |