UDiNus Repository

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SMA MUHAMMADIYAH GUBUG

ARIYADI, (2013) PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SMA MUHAMMADIYAH GUBUG. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (589Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (4Kb) | Preview

      Abstract

      Informasi memiliki peran penting dalam perkembangan tekonologi pada saat sekarang, penyampaian dan kualitas informasi sangat diperlukan untuk menghasilkan informasi yang baik, sehingga informasi dapat digunakan sebagaimana mestinya. Didalam dunia pendidikan informasi sangat dibutuhkan dalam menyambut perkembangan teknologi computer, dan informasi yang disampaikan kepada penerima harus memiliki kualitas yang baik diantaranya akurat, tepat waktu, relevan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengembangkan sistem informasi akademik berupa pengelolaan data siswa, guru dan nilai yang akurat dan terstruktur, mengatur hak akses dan managemen user untuk menjaga keamanan data dan informasi yang dimiliki SMA Muhammadiyah Gubug dengan menggunakan sistem informasi akademik.Metodologi yang digunakan untuk membangun sistem informasi akademik adalah dengan melakukan wawancara untuk mendalami permasalahan dan kebutuhan sistem, studi literatur untuk membangun basis pengetahuan penulis, kemudian dilanjutkan dengan proses pengembangan sistem yang terdiri dari beberapa fase antara lain: kebijakan dan perencanaan sistem, Analisa Sistem, Desain (perancangan) sistem secara umum, desain (perancangan) sistem terinci, seleksi sistem, implementasi, perawatan sistem. Dengan adanya sistem informasi akademik ini diharapkan kekurangan yang selama ini terjadi dapat diatasi dan proses penyajian laporan dapat dilakukan dengan cepat dan akurat. Sehingga pelayanan terhadap siswa, guru dan kepala sekolah akan lebih maksimal.

      Item Type: Article
      Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi
      Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 10 Oct 2014 17:20
      Last Modified: 17 Nov 2014 23:58
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/12076

      Actions (login required)

      View Item