UDiNus Repository

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN KELAYAKAN PENERIMAAN BANTUAN SISWA MISKIN (BSM) DENGAN MENGGUNAKAN METODE TOPSIS

PRATNYA, SAELINDRI SATRIA (2014) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN KELAYAKAN PENERIMAAN BANTUAN SISWA MISKIN (BSM) DENGAN MENGGUNAKAN METODE TOPSIS. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (559Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3948b) | Preview

      Abstract

      Bantuan Siswa Miskin (BSM) merupakan program dari pemerintah dalam penanganan kemiskinan. Didalam penyelenggaraannya terdapat fenomena dimana siswa yang mampu secara finansial tetapi mendapatkan bantuan juga belum terdapat sistem yang membantu didalam pemilihan siswa yang akan mendapat bantuan. Sejauh ini proses pemilihan siswa didasarkan pada data yang ada, dan terkadang terdapat kriteria yang terlewati. Metode TOPSIS merupakan salah satu Multi Atribute Decision Making (MADM) didalam pengambilan keputusan. Metode ini dipilih karena TOPSIS didasarkan pada konsep dimana alternatif yang terpilih yang terpilih tidak hanya mempunyai solusi ideal postif, tetapi juga memiliki jarak terpanjang dari solusi negatif. Hasil akhir yang didapatkan dari metode ini adalah nilai preferensi untuk setiap alternatif. Dimana preferensi dengan nilai yang tertinggi yang akan dipilih. Hasil yang dilakukan dengan 15 sampel data siswa menghasilkan nilai tertinggi 0,68065066 pada komputasi dan pada yang dilakukan sistem mempunyai nilai tertinggi 0.68065065959883. Pembuatan Sistem Pendukung Keputusan menggunakan Metode TOPSIS ini dapat digunakan untuk melakukan komputasi kelayakan penerimaan bantuan siswa miskin dan membantu pengambilan keputusan dalam kelayakan penerimaan bantuan siswa miskin.

      Item Type: Article
      Subjects: T Technology > Teknik Informatika
      Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
      Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 10 Oct 2014 17:59
      Last Modified: 15 Nov 2014 23:57
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/13329

      Actions (login required)

      View Item