WACHID, SYARIFFUDIN (2015) SISTEM INFORMASI NAVIGASI UNTUK PENCARIAN OPTICAL DISTRIBUTION CABINET (ODC) MILIK PT TELKOM (WILAYAH SIMPANG LIMA SEMARANG). Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.
Abstract
Optical Distribution Cabinet (ODC) adalah rak tempat terminasi fiber optic. Terminasi adalah sebuah teknik memasang konektor di ujung kabel Fiber Optic. Istilah terminasi tidak jauh berbeda dengan istilah crimping. Jika istilah crimping digunakan untuk kabel ethernet, maka terminasi adalah istilah untuk kabel FO. Selama ini PT Telkom Cabang Semarang masih melakukan pendataan inventaris ODC menggunakan komputer di kantor, masih belum ada berbasis mobile. Sehingga apabila ada rusak pada salah satu ODC harus mengecek dan melihat alamat terlebih dahulu. Apabila petugas tersebut kurang pengetahuan daerah kota semarang akan berakibat lama untuk sampai ke ODC yang rusak (petugasnya salah jalan). Untuk itu PT Telkom ingin memanfaatkan teknologi GPS yang terdapat di smartphone dengan teknologi tersebut, dapat menunjukan arah menuju ODC yang menjadi tujuan. Pada pembuatan sistem menggunakan metode pengembangan sistem waterfall, sedangkan alat bantu perancangan sistem menggunakan UML.
Actions (login required)