UDiNus Repository

Analisis Algoritma Enhanced Least Significant Bit (ELSB) dalam Steganografi Citra Digital

AYU, MAULIDA NABILA (2015) Analisis Algoritma Enhanced Least Significant Bit (ELSB) dalam Steganografi Citra Digital. Skripsi,Fakultas Ilmu Komputer.

[img]
Preview
PDF
Download (539Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3750b) | Preview

      Abstract

      Perkembangan teknologi internet yang semakin pesat berdampak pada hampir semua aspek kehidupan manusia termasuk pengiriman pesan. Namun pengiriman pesan lewat internet memiliki resiko diketahuinya isi pesan oleh pihak yang tidak berwenang. Untuk itu diperlukan metode mengamankan isi pesan yang dikirim. Salah satu metode yang dapat digunakan adalah steganografi . Dalam steganografi salah satu algoritma yang digunakan adalah algoritma ELSB. Algoritma ESLB bekerja dengan cara menyembunyikan informasi hanya pada salah satu dari tiga blok warna RGB dari citra carrier. Dengan penyembunyian hanya pada salah satu blok saja dapat mengurangi tingkat distorsi pada citra yang telah tersimpan informasi di dalamnya sehingga antara citra asli dengan citra yang sudah disisipi pesan akan terlihat seolah tidak ada perbedaan. Nilai distorsi ditentukan dari nilai PNSR, makin rendah PNSR maka makin kecil distorsinya. Untuk itu nilai PNSR dalam suatu citra carrier harus dihitung agar diketahui dari blok warna RGB dapat diketahui blok warna mana yang paling baik digunakan sebagai carrier pesan.

      Item Type: Article
      Subjects: T Technology > Teknik Informatika
      Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika
      Divisions: Fakultas Ilmu Komputer
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 26 Nov 2015 10:12
      Last Modified: 26 Nov 2015 10:12
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/16743

      Actions (login required)

      View Item