UDiNus Repository

KETERKAITAN PROFITABILITAS, DIVIDEND PAYOUT RATIO DAN RISIKO BISNIS PADA STRUKTUR MODAL (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN MANUFAKTUR 2011 - 2014)

RAHARDIAN, PRADANA YUDHA (2015) KETERKAITAN PROFITABILITAS, DIVIDEND PAYOUT RATIO DAN RISIKO BISNIS PADA STRUKTUR MODAL (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN MANUFAKTUR 2011 - 2014). Skripsi,Fakultas Ekonomi & Bisnis.

[img]
Preview
PDF
Download (395Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3805b) | Preview

      Abstract

      Struktur modal yang optimal dapat disimpulkan sebagai struktur modal yang dapat meminimalkan biaya anggaran modal keseluruhan atau biaya modal rata rata, sehingga memaksimalkan nilai perusahaan.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh profitabilitas dan dividend payout ratio dan risiko bisnis terhadap struktur modal di perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011 - 2014. Secara teori, faktor faktor yang memengaruhi struktur modal berlandaskan pada teori pecking order. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang terdaftar di laporan keuangan tahun 2011-2014 berjumlah 115 perusahaan. Sampel yang di peroleh dari metode tersebut sebanyak 39 perusahaan. Alat analisis data yang di gunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan analisis regresi liniear berganda. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa : (1) Profitabilitas (ROA) berpengaruh terhadap struktur modal (2) dividend payout ratio tidak berpengaruh terhadap struktur modal (3) risiko bisnis berpengaruh terhadap struktur modal.

      Item Type: Article
      Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
      Ilmu Sosial > Akuntansi
      Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 27 Nov 2015 11:21
      Last Modified: 27 Nov 2015 11:21
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/17228

      Actions (login required)

      View Item