UDiNus Repository

FLEKSIBILITAS SERVER PRINTER DAN FILE PORTABEL TERINTEGRASI DARI SEBUAH ROUTER GLOBESURFERX.1

Sitorus, Budi Berlinton (2012) FLEKSIBILITAS SERVER PRINTER DAN FILE PORTABEL TERINTEGRASI DARI SEBUAH ROUTER GLOBESURFERX.1. Semantik 2012. pp. 1-5. ISSN 979 - 26 - 0255 - 0

[img] PDF - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (398Kb) | Request a copy

    Abstract

    Penggunaan sumber daya bersama adalah merupakan salah satu keuntungan dalam penggunaan jaringan komputer. Cara yang paling umum digunakan untuk keperluan ini adalah dengan menggunakan sebuah printer atau media penyimpanan yang sudah memiliki fungsi jaringan, namun cara ini membutuhkan biaya yang tidak sedikit dan kurang hemat energi. Cara ini kurang fleksibel dan tidak praktis.Solusi yang ditawarkan adalah dengan menggunakan sebuah router multifungsi, GlobeSurferX.1, yang selain berperan sebagai router, juga dapat digunakan sebagai print server maupun file server. Penelitian ini merupakan penelitian eksplorasi perangkat. Hasil penelitian ini mengemukakan sebuah sistem sharing resources melalui sebuah router multifungsi yang lebih fleksibel dan praktis. Kata kunci : Router, GlobeSurferX.1, Sharing Resources

    Item Type: Article
    Subjects: T Technology > T Technology (General)
    Divisions: UNSPECIFIED
    Depositing User: Mr Imanuel Harkespan
    Date Deposited: 03 Jul 2012 14:40
    Last Modified: 01 Mar 2013 16:06
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/211

    Actions (login required)

    View Item