UDiNus Repository

Analisis Pengaruh Tingkat Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Konsumen Sebagai Moderating Variable terhadap Loyalitas Konsumen Telkom Speedy Semarang

ANNISA, PUSPITASARI UMI (2012) Analisis Pengaruh Tingkat Kualitas Produk, Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Konsumen Sebagai Moderating Variable terhadap Loyalitas Konsumen Telkom Speedy Semarang. Skripsi,Fakultas Ekonomi & Bisnis.

[img]
Preview
PDF
Download (3362b) | Preview

    Abstract

    penelitian ini bertujuan untuk meneliti faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi tingkat loyalitas pelanggan Telkom Speedy di Semarang. populasi pada penelitian ini adalah pelanggan yang sedang berlangganan layanan internet Telkom Speedy atau minimal pernah berlangganan selama enam bulan. penentuan sampel dalam penelitian ini bersifat tidak acak dengan metode purposive sampling. analisis dengan structural equation model (SEM) konsumen sebagai moderating variable yang dihipotesiskan berpengaruh terhadap loyalitas konsumen. hasil analisis structural equation model (SEM) diperoleh bahwa faktor yang dominan berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan adalah variabel kualitas pelayanan, diikuti oleh kepuasan konsumen, dan yang paling kecil berpengaruh terhadap loyalitas konsumen adalah variabel kualitas produk.

    Item Type: Article
    Subjects: ?? NM ??
    Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
    Depositing User: Psi Udinus
    Date Deposited: 07 Oct 2014 16:45
    Last Modified: 20 Nov 2014 03:21
    URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/8410

    Actions (login required)

    View Item