UDiNus Repository

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PERBANKAN SYARIAH DENGAN PERBANKAN KONVENSIONAL PERIODE 2008-2011

NUR, NAILI (2013) ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PERBANKAN SYARIAH DENGAN PERBANKAN KONVENSIONAL PERIODE 2008-2011. Skripsi,Fakultas Ekonomi & Bisnis.

[img]
Preview
PDF
Download (553Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3985b) | Preview

      Abstract

      ABSTRAK Penelitian ini betujuan untuk melakukan perbandingan kinerja keuangan Bank Umum Syariah dengan Bank Umum Konvensional di Indonesia pada periode 2008-2011 dengan menggunakan rasio keuangan dan EVA (Economic Value Added). Rasio keuangan yang digunakan terdiri dari CAR, ROA, ROE, BOPO NPL, dan LDR. Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari Laporan Keuangan Publikasi Bank Umum tahun 2008 hingga 2011 yang diterbitkan oleh masing-masing Bank yang bersangkutan. Setelah melewati tahap purposive sample, maka sampel yang layak digunakan sebanyak 6 sampel, 3 Bank Umum Syariah (Bank Muamalat Indonesia, Bank Syariah Mandiri, dan Bank Mega Syariah Indonesia), dan Bank Umum Konvensional (Bank Mandiri, Bank BRI, dan Bank BNI). Teknik analisis yang digunakan untuk melihat perbandingan kinerja keuangan Bank Umum Syariah dengan Bank Umum Konvensional adalah metode Independent sample t-test. Analisis yang dilakukan menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan untuk masing-masing rasio keuangan dan EVA (Economic Value Added) antara Bank Umum Syariah dengan Bank Umum Konvensional di Indonesia. Kinerja Bank Umum Syariah lebih baik jika dilihat dari segi rasio LDR dan ROE, sedangkan Bank Umum Konvensional lebih baik kinerjanya dari segi rasio CAR, ROA, NPL, dan BOPO. Dan jika dilihat dari EVA, kinerja keuangan Bank Umum Syariah lebih baik dibandingkan Bank Umum Konvensional.

      Item Type: Article
      Subjects: ?? NM ??
      Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 07 Oct 2014 16:46
      Last Modified: 20 Nov 2014 02:12
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/8483

      Actions (login required)

      View Item