UDiNus Repository

ANALISIS MODEL PENENTUAN TARIF BERDASARKAN ACTIVITY BASED COSTING (STUDI KASUS PADA TROY WEDDING ORGANIZER)

INTI, MASRUROH (2014) ANALISIS MODEL PENENTUAN TARIF BERDASARKAN ACTIVITY BASED COSTING (STUDI KASUS PADA TROY WEDDING ORGANIZER). Skripsi,Fakultas Ekonomi & Bisnis.

[img]
Preview
PDF
Download (242Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3912b) | Preview

      Abstract

      Dalam sebuah perusahaan, untuk dapat menjalankan bisnisnya dengan baik dibutuhkan sebuah perencanaan untuk penetapan tarif dan kalkulasi biaya produk dengan baik. Tujuan Penelitian ini adalah untuk menganalisis model penentuan tarif berdasarkan Activity Based Costing (ABC) pada Troy Wedding Organizer. Obyek pada penelitian ini adalah Troy Wedding Organizer. Untuk mengetahui besarnya anggaran yang akan disampaikan sebagai usulan kepada pihak Troy Wedding Organizer, maka penelitian ini menggunakan alat analisis yaitu metode ABC (Activity Based Costing). Dari hasil analisis maka kesimpulan yang dapat diambil adalah Model penentuan tarif berdasarkan metode Activity Based Costing (ABC) pada Troy Wedding Organizer adalah sesuai dengan rumus yang telah ditetapkan pada bagian sebelumnya, dengan inti kesimpulan bahwa semuanya tergantung pada cost driver yang ada yaitu frekuensi pertemuan dengan klien dan dengan vendor. Sedangkan untuk saat ini tarif yang dibebankan untuk masing-masing paket pernikahan masih belum memenuhi asumsi keuntungan 30% maka sebaiknya tarif ini dapat disesuaikan dan besarnya tarif usulan yang diajukan kepada pihak Troy Wedding Organizer sehingga di kemudian hari dapat mengoptimalkan laba yang diperolehnya yaitu Rp 3.400.000,- untuk paket I dan Rp 4.400.000 untuk paket II serta Rp 5.400.000 untuk paket III.

      Item Type: Article
      Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
      Ilmu Sosial > Akuntansi
      Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 07 Oct 2014 16:54
      Last Modified: 19 Nov 2014 17:46
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/8765

      Actions (login required)

      View Item