UDiNus Repository

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MEMBAYAR PAJAK BUMI DAN BANGUNAN

INKA, TRI PERMATA (2015) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM MEMBAYAR PAJAK BUMI DAN BANGUNAN. Skripsi,Fakultas Ekonomi & Bisnis.

[img]
Preview
PDF
Download (423Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF
    Download (3829b) | Preview

      Abstract

      Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor - faktor yang mempengaruhi kepatuhan wajib pajak membayar pajak membayar pajak bumi dan bangunan di kelurahan Wonotingal. Kelurahan wonotingal berlokasi di jalan Singgalang. Metode analisis data digunakan untuk menyederhanakan data agar data lebih mudah diinterpretasikan. Metode analisi data yang digunakan adalah dengan (1) uji regresi linier berganda (2) uji validitas dan reliabilitas (3) uji asumsi klasik (4) uji koefisien determinasi (5) uji hipotesis. Metode pengumpulan data yaitu kuesioner yang meliputi identitas responden dan data tanggapan responden mengenai variable-variabel kepatuhan wajib pajak. Hasil peneltian menunjukkan (1) dari uji simultan pelayanan, pendapatan, penyampaian SPPT, penyuluhan dan sanksi mempunyai pengaruh yang signifikan, (2) dari uji parsial disimpulkan bahwa pelayanan, pendapatan berpengaruh secara signifikan tetapi penyampaian SPPT dan sanksi tidak berpengaruh (3) besarnya pengaruh pelayanan, pendapatan, penyampaian SPPT, serta penyuluhan dan sanksi menunjukan pengaruh sebesar 94,9%.

      Item Type: Article
      Subjects: Universitas Dian Nuswantoro > Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
      Ilmu Sosial > Akuntansi
      Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
      Depositing User: Psi Udinus
      Date Deposited: 27 Nov 2015 11:21
      Last Modified: 27 Nov 2015 11:21
      URI: http://eprints.dinus.ac.id/id/eprint/17273

      Actions (login required)

      View Item